Tahukah anda 'Timer Sleep' tidak hanya berlaku pada Televisi, tapi bisa juga untuk komputer? Timer sleep pada komputer biasanya disebut dengan Shutdown timer.
Fungsinya sama seperti pada televisi, yaitu untuk mengatur berapa lama komputer kita akan mati atau shutdown sendiri. Bedanya kalau pada televisi hitungannya dalam menit, sedangkan pada komputer hitungannya dalam detik.
Teknik ini tanpa menggunakan software, tapi menggunakan fungsi Registry Editor. Cara menerapkannya sebagai berikut :
Selamat Mencoba. Good Luck..!!!
Fungsinya sama seperti pada televisi, yaitu untuk mengatur berapa lama komputer kita akan mati atau shutdown sendiri. Bedanya kalau pada televisi hitungannya dalam menit, sedangkan pada komputer hitungannya dalam detik.
Teknik ini tanpa menggunakan software, tapi menggunakan fungsi Registry Editor. Cara menerapkannya sebagai berikut :
- Start -> Run... (window + R)
Ketik : cmd
- Maka muncul layar Command Prompt
- Ketik : shutdown /s /f /t ....., Isi titik - titik tersebut dengan waktu yang anda inginkan untuk shutdownnya.
- Contoh untuk 1 jam, maka mengetiknya : shutdown /s /f/ t 3600
- Contoh untuk 3 jam, maka mengetiknya : shutdown /s /f/ t 10800 - Setelah selesai tekan Enter, komputer mulai menghitung mundur
- Untuk membatalkan shutdownnya, pada Command Prompt, anda ketik : shutdown /a
Selamat Mencoba. Good Luck..!!!
2 Komentar
Menarik infonya..Trims
BalasHapuskalo bikin icon yang diklik bisa timer shutdown gimana?
BalasHapusStop Komentar SPAM
Berkomentarlah dengan Sopan
Salam Anak Bangsa